MACAM-MACAM LILITAN JANGKAR

Post by: Omega delta electric




pada pokoknya ada 2 macam lilitan jangkar yaitu lilitan gelung (lap winding) dan lilitan gelombang (wave winding).
perbedaan lilitan gelung dan lilitan gelombang terletak pada penyambungan ujung kumparan pada komutator dan penggunaanya.
lilitan gelung digunakan untuk lilitan generatir bertegangan rendah, arus besar, sedang lilitan gelombang untuk generator bertegangan tinggi, arus rendah



selain kedua macam lilitan tersebut ada konstruksi lain yang merupakan kombinasi lilitan gelung dan lilitan gelombang, yaitu lilitan kaki katak (frog log winding).
pada lilitan gelung tunggal, ujung-ujung kumparan disambung pada segmen komutator yang berdekatan. Pada lilitan gelombang tunggal ujung-ujung kumparan dihubungkan pada segmen komutator dengan jarak mendekati 360 derajat listrik.







Comments

Popular posts from this blog

KOMPONEN-KOMPONEN UTAMA PLTD

MACAM-MACAM SAMBUNGAN KABEL LISTRIK

RELAY JANSEN